Senin, 25 Juli 2011

Kebaja Encim WELTEVREDEN 1 ( kebaja Krancangan )







Selembar pakaian putih yang dulunya diperuntukkan dikenakan oleh None mantu atau Nyai, pada acara pernikahan adat, acara formal/informal.
Pakaian ini awalnya adalah pakaian asli warga Betawi/ Batavia, kemudian dikenakan juga oleh Nyonya nyonya keturunan Tiong Hua. Seiring berjalannya waktu, maka pakaian ini lebih dikenal dengan Kebaya Encim atau Kebaya Nyonya ( jakarta.go.id )
Kebaya Encim ini mempunyai lingkar pinggang 70 cm, belum ada yang robek, dan kondisinya masih baik.
Dibagian bawah kerah, ada marking: DAMES-MODE-ATEUER. Tiong Hua. WELTEVREDEN
Satu benda tua yang sangat pantas anda koleksi.
TERJUAL

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...